Pemuda Kristen Turut Andil dalam Menciptakan Pemilu Damai 2019 dan Demokrasi yang Bermartabat
Pemilihan umum 17 April 2019 merupakan pesta Demokrasi masyarakat untuk menentukan aras dan langkah perjalanan Pemerintahan Indonesia kedepannya. Semua kalangan masyarakat harus turut andil dalam pesta demokrasi ini. Mengingat hal itu, HKBP melalui Departemen Koinonia HKBP memfasilitasi kaum muda Kristen untuk berdiskusi dalam seminar Pemuda Gereja “Pemilu Damai 2019 dan Demokrasi Bermartabat” yang bertempat di […]