imajiner

Peringati Hari AIDS Sedunia, Departemen Diakonia HKBP Manfaatkan Becak Untuk Sosialisasi

Balige, 01 Desember 2021, HKBP AIDS Ministry bersama Pemerintah Kabupaten Toba dengan Dinas Kesehatan, Dinas Sosial, Puskesmas Tandang Buhit Balige, dan Rumah Sakit HKBP Balige lakukan pawai peringatan Hari AIDS Sedunia. Sebelum pawai berlangsung, dilaksankaan screening darah HIV kepada 30 penarik becak dan kepada masyarakat yang hadir. Kepala Departemen Diakonia HKBP, Pdt. Debora Purada Sinaga,

Peringati Hari AIDS Sedunia, Departemen Diakonia HKBP Manfaatkan Becak Untuk Sosialisasi Read More »

Sinode HKBP Distrik XIV Tebing Tinggi Deli Bersiap Menyambut Tahun Kesehatian HKBP 2022

Praeses HKBP Distrik XIV Tebing Tinggi Deli, Pdt. Sikpan Sihombing memimpin Sinode HKBP Distrik XIV yang diselenggarakan di Gereja HKBP Gempolan Tebing Tinggi, Selasa (30/11/2021). Sinode Distrik diikuti oleh 92 peserta utusan dari 25 Resort, ditambah 6 orang peserta peninjau dari 2 Persiapan Resort yang ada di Distrik XIV Tebing Tinggi Deli. Dalam sambutannya, Praeses

Sinode HKBP Distrik XIV Tebing Tinggi Deli Bersiap Menyambut Tahun Kesehatian HKBP 2022 Read More »

Perayaan Puncak Tahun Pemberdayaan HKBP Distrik XIX Bekasi

HKBP Distrik XIX Bekasi yang dipimpin oleh Praeses Pdt. Mangatur Manurung, menggelar Acara Puncak Tahun Pemberdayaan HKBP Distrik XIX Bekasi dalam ibadah yang bertempat di Sopo Bolon Gedung Sopo Marpingkir HKBP, Kawasan Pulo Gebang, Cakung, Jakarta Timur, pada hari Minggu (28/11/2021). Perayaan dihadiri oleh warga jemaat, penatua dan pelayan penuh waktu perwakilan dari 21 Resort

Perayaan Puncak Tahun Pemberdayaan HKBP Distrik XIX Bekasi Read More »

Distrik XVI Humbang Habinsaran Laksanakan Sinode Distrik

Selasa, 30 November 2021,  HKBP Distrik XVI Humbang Habinsaran melaksanakan Sinode Distrik yang bertempat di HKBP Sabungan Lintongnihuta. Sinode Distrik dipimpin oleh Pdt. Darna Lumbantobing selaku Praeses HKBP Distrik XVI Humbang Habinsaran. Pertemuan distrik mengusung tema: Sehati sepikir dalam satu kasih, satu jiwa, satu tujuan (Filipi 2:2), dan sub tema: Menunjukkan kesehatian dan kesetiakawanan bagi

Distrik XVI Humbang Habinsaran Laksanakan Sinode Distrik Read More »

Scroll to Top