imajiner

Penanaman Pohon di HKBP Distrik III Humbang

Selasa, 23 November 2021 dilaksanakan penanaman pohon (Reforestation) di Bukit Krefeld bertempat Di HKBP Distrik III Humbang sebagai lanjutan dari kegiatan penanaman pohon yang telah dilaksanakan pada hari Senin 22 November 2021 di Perkampungan Pemuda Jetun Silangit, tempo hari lalu. Kegiatan penanaman pohon ini terlaksana atas kerja sama Distrik III Humbang dengan Distrik di Krefeld-Jerman […]

Penanaman Pohon di HKBP Distrik III Humbang Read More »

Pemuda/i Menuju Ending AIDS 2030

Selasa, 23 November 2021 secara virtual melalui Zoom, HKBP AIDS Ministry (HAM) menyelenggarakan Seminar HIV AIDS dan Kesehatan Reproduksi kepada pemuda/i. Seminar dihadiri sebanyak 68 pemuda/i dari berbagai Distrik HKBP, mahasiswa, serta partisipan dari gereja lain yang dimoderasi oleh C. Diak. Nadia Manurung, S. Ag. Seminar ini adalah salah satu kegiatan yang dilakukan oleh HKBP

Pemuda/i Menuju Ending AIDS 2030 Read More »

Sinode Distrik XX Kepri Bahas Tahun Kesehatian HKBP

Praeses HKBP Distrik XX Kepulauan Riau, Pdt. Renova Johnny Sitorus memimpin pelaksanaan Sinode Distrik XX Kepulauan Riau yang dilaksanakan di HKBP Estomihi Bengkong Batam, Senin (22/11/2021). Sinode Distrik dilaksanakan selama satu hari, dengan agenda pembahasan sebagai berikut: Orientasi Program Kerja Tahun 2022 Tahun Kesehatian ditingkat Distrik, Resort, Huria, dan Pos Pelayanan, keseragaman pelayanan, keputusan Rapat

Sinode Distrik XX Kepri Bahas Tahun Kesehatian HKBP Read More »

Pengukuhan Pendeta Fungsional & Ramah Tamah di HKBP Jambi Resort Jambi

Distrik XXV Jambi Bertepatan dengan Minggu Akhir Tahun Gerejawi (peringatan orang yang telah meninggal), pada Minggu (21/11/2021), HKBP Jambi Resort Jambi laksanakan ibadah Minggu secara onsite dan ditayangkan livestream di Chanel YouTube HKBP Jambi. Ibadah Minggu dipimpin langsung oleh Amang Praeses Distrik XXV Jambi, Pdt. Hardy B Lumbantobing, S. Th, dan  Pimpinan HKBP Jambi, Pdt.

Pengukuhan Pendeta Fungsional & Ramah Tamah di HKBP Jambi Resort Jambi Read More »

Kadep Diakonia: Jangan Pernah Padam Pemuda Berkarya

Pematang Siantar, 22 November 2021 Dukungan yang tidak pernah berhenti kepada Pemuda Berkarya “Tuonan” kembali dibuktikan oleh Kepala Departemen Diakonia HKBP, Ibu Pdt. Debora P. Sinaga, M. Th. Pada hari Senin, 22 November 2021. Kepala Departemen Diakonia HKBP menyampaikan persembahan pribadinya kepada Pemuda Berkarya “Tuonan” berupa sebuah mesin genset. Pemberian ini berangkat dari kegelisahan dan

Kadep Diakonia: Jangan Pernah Padam Pemuda Berkarya Read More »

Kunjungan Pastoral Kadep Diakonia HKBP ke HKBP Sei Rampah Resort Sei Rampah

Sei Rampah, 22 November 2021 Kepala Departemen Diakonia HKBP, Ibu Pdt. Debora Sinaga, M. Th. cepat tanggap setelah mendengarkan berita bencana banjir bandang yang terjadi di Sei Rampah. Kadep Diakonia pun segera mengomandokan kepada tim Charitas Emergency untuk mengkoordinir pemberian bantuan kepada jemaat HKBP yang terdampak banjir bandang tersebut. Setelah beragam bantuan berhasil dikumpulkan, tim

Kunjungan Pastoral Kadep Diakonia HKBP ke HKBP Sei Rampah Resort Sei Rampah Read More »

Reforestation, Penanaman Pohon di Perkampungan Jetun Silangit

Sebagai gereja terbesar di Asia Tenggara, HKBP selalu terdepan menyuarakan agar jemaat dan masyarakat ikut berpartisipasi untuk merawat bumi. HKBP juga bersuara kepada banyak pihak, termasuk pemerintah dan industri-industri agar segala kebijakan berpihak kepada alam ciptaan. Bukan hanya menyuarakan saja, tetapi HKBP juga mengimplementasikan Konfesinya tentang Kebudayaan dan Lingkungan Hidup (pasal 5, 1996) dengan melaksanakan

Reforestation, Penanaman Pohon di Perkampungan Jetun Silangit Read More »

Scroll to Top