Mei 2025

HKBP dan Kementerian Agama Bersinergi Serukan Penutupan Perusahaan Perusak Lingkungan di Tanah Batak

Jakarta (28/5) – Ephorus Huria Kristen Batak Protestan (HKBP) bersama tokoh masyarakat Sumatera Utara melakukan pertemuan dengan Menteri Agama, K.H. Nazaruddin Umar, pada Rabu sore. Pertemuan ini bertujuan untuk menyerukan aksi pelestarian lingkungan hidup di Tanah Batak, Sumatera Utara, menyusul dugaan kerusakan alam yang masif oleh sejumlah perusahaan swasta yang dikhawatirkan mengancam keberlanjutan hidup masyarakat […]

HKBP dan Kementerian Agama Bersinergi Serukan Penutupan Perusahaan Perusak Lingkungan di Tanah Batak Read More »

Renungan Harian Marturia HKBP | Selasa, 20 Mei 2025

Kasih Tuhan Memenuhi Bumi Bapak/Ibu/Saudara/I yang dikasihi oleh Tuhan, kita bersyukur atas penyertaanNya bagi kita. Sebagai bentuk rasa Syukur kita, marilah kita bersekutu dengan Tuhan melalui Firmannya. Sebelum kita mendengar Firman Tuhan. Marilah kita berdoa! Doa Pembuka: Ya Allah Bapa sumber kasih, kami bersyukur untuk hari yang kau berikan kepada kami, untuk kasih Setia-Mu yang

Renungan Harian Marturia HKBP | Selasa, 20 Mei 2025 Read More »

Bersatu Demi Alam Tano Batak: Pimpinan Gereja Sumatera Utara Bersatu Melawan Perusakan Alam Tano Batak.

Pematangsiantar, 14 Mei 2025 – Ephorus Huria Kristen Batak Protestan (HKBP), Pdt. Victor Tinambunan, MST, tampil sebagai pembicara utama dalam pertemuan penting yang mempertemukan para pimpinan gereja dan lembaga keumatan se-Sumatera Utara dengan kalangan akademisi. Pertemuan ini diselenggarakan sebagai respons atas keprihatinan mendalam terhadap krisis ekologi dan sosial yang diyakini sebagai dampak dari aktivitas perusahaan-perusahaan

Bersatu Demi Alam Tano Batak: Pimpinan Gereja Sumatera Utara Bersatu Melawan Perusakan Alam Tano Batak. Read More »

Bersatu Demi Alam Tano Batak: Pimpinan Gereja Sumatera Utara Bersatu Melawan Perusakan Alam Tano Batak.

Pematangsiantar, 14 Mei 2025 – Ephorus Huria Kristen Batak Protestan (HKBP), Pdt. Victor Tinambunan, MST, tampil sebagai pembicara utama dalam pertemuan penting yang mempertemukan para pimpinan gereja dan lembaga keumatan se-Sumatera Utara dengan kalangan akademisi. Pertemuan ini diselenggarakan sebagai respons atas keprihatinan mendalam terhadap krisis ekologi dan sosial yang diyakini sebagai dampak dari aktivitas perusahaan-perusahaan tertentu,

Bersatu Demi Alam Tano Batak: Pimpinan Gereja Sumatera Utara Bersatu Melawan Perusakan Alam Tano Batak. Read More »

Kepala Departemen Marturia Bekali Parhalado HKBP Ressort Koserna

Pada Senin, 12 Mei 2025, Hotel Senior Bakara – Kepala Departemen Marturia HKBP memberikan pembekalan kepada 28 orang Penatua dan 20 Calon Penatua dari HKBP Resort Koserna. Pembekalan ini merupakan bagian dari rangkaian kegiatan yang berlangsung selama tiga hari, yakni pada tanggal 11 hingga 13 Mei 2025, bertempat di Hotel Senior Bakara. Mengusung pendekatan Poda

Kepala Departemen Marturia Bekali Parhalado HKBP Ressort Koserna Read More »

Scroll to Top