“Firman Allah Memampukan Kita Mengeluarkan Perkataan Yang Menghidupkan”
P. Siantar, 22 Desember 2021 Kepala Departemen Diakonia HKBP, Ibu Pdt. Debora P. Sinaga, MTh, memimpin dan menjadi pemberita firman pada acara Natal Parompuan HKBP Dame, P. Siantar. Biv. Rustly Sianturi dipercayakan menjadi liturgis untuk mendampingi Ibu Kadep. Perayaan Natal Kategorial Parompuan HKBP Dame ini mengambil tema Perayaan Natal Parompuan dari teks Injil Yohanes 1:4a. […]
“Firman Allah Memampukan Kita Mengeluarkan Perkataan Yang Menghidupkan” Read More »
